Car Otomotif Hyundai Punya Mobil Baru Hingga Akhir 2024

GlennStewart.net – Berbicara mengenai jenis mobil di Indonesia tentu sudah ada ratusan jenis mobil yang banyak digunakan oleh penduduk tanah air, dengan 300 jenis mobil yang memang dapat ditemukan di Indonnesia tentunya dengan segala macam merk mobil yang berbeda. Salah satunya, tidak mungkin asing bagi pecinta mobil adalah Hyundai sebagai merk mobil asal Korea Selatan yang sudah memproduksi berbagai jenis mobil dengan kualitas masing-masing.

Ada berbagai pilihan mobil yang diproduksi Hyundai memiliki karakter desain yang lebih berani atau garang, dinamis dan juga futuristic. Seperti misalnya untuk jenis mobil pertama yang diproduksi di pabrik Hyundai di Indonesia adalah Hyundai Creta dengan mengangkat tema unik Spotlight in Motion.

Berbagai pilihan mobil yang ditawarkan oleh Car Otomotif produksiHyundai ini dirancang sesuai kebutuhan para konsumen dengan menyediakan fitur yang memang bukan hanya sebagai gaya saja tapi memang punya fleksibilitaas dan benefit yang sesuai. Mulai dari penawaran warna mobil yang beragam, serta penawaran interior yang memang bisa dipilih segalanya membuat siapapun tentu senang memilih Hyundai untuk kendaraan pribadi atau keluarga.

Ketahui Kelebihan Dan Kualitas Car Otomotif Hyundai

Hyundai merupakan suatu merk mobil yang memang banyak diminati dan juga mendapat penilain yang bagus dari berbagai pihak khususnya pecinta mobil yang memang mengatakan bahwa mobil ini worth it to buy. Hyundai sebagai merk mobil asal Korea Selatan ini memang punya tingkat popularitas yang cukup tinggi. Sehingga tidak heran pula jika desain mobil di dunia Car Otomotif yang memang ditawarkannya cukup oke dan terbilang punya kualitas yang unggul.

Tentu saja Hyundai untuk segala macam mobil yang sudah diluncurkannya memiliki banyak kelebihan yang mungkin tidak semua orang tahu. Beberapa kelebihan daripada produksi mobil Hyundai yang bisa diketahui antara lain:

  1. Fitur yang dihadirkan pada jenis mobil Hyundai memang memiiki keunggulan yang tidak boleh dianggap remeh, misalnya Ventilated Seat yaitu atur suhu di jok depan untuk keluarkan udara sejuk dan udara panas, serta adanya Wireless charger dan Console Armrest Air Purifier.
  2. Jenis mobil Hyundai yang sudah diproduksi punya keunggulan kemampuan mesin yang bagus dan berkualitas.
  3. Adanya fitur panoramic sunroof yaitu menambah kemewahan pada mobil dengan ukuran yang cukup besar dengan hanya menekan tombol untuk mengatur buka tutup.
  4. Tersedianya fitur Wireless Apple Carplay yaitu menghubungkan langsung perangkat wireless agar masuk ke Apple CarPlay tanpa perlu gunakan kabel.
  5. Didukung dengan mesin yang sangat responsive contohnya pada Hyundai Creta dan Kia Sonet dengan memiliki mesin berkapasitas 1.497 Cc dengan smartstream MPI. Juga seperti mobil Hyundai Creta yang didukung dengan teknologi injeksi, berjumlah 4 silinder dan punya transmisi otomatis CVT dan manual 6- percepatan.

Beberapa Jenis Mobil Hyundai Pilihan Car Otomotif Indonesia

Hingga sekarang ini sudah ada beberapa pilihan mobil yang diproduksi oleh Hyundai sehingga tersedia di Indonesia dan dapat digunakan sesuai kebutuhan para pengemudi. Banyak orang yang tertarik memilih dan gunakan mobil keluaran Hyundai tentu dengan berbagai jenis mobil yang bisa digunakan secara maksimal dengan tingkat fleksibilitas tinggi.

Saat ini Car Otomotif Hyundai telah menyediakan 9 tipe atau model mobil yang ada di Indonesia dan Adapun yang terpopuler diantara semuanya itu adalah Hyundai Creta, Hyundai Stargazer X dan Hyundai Stargazer. Adapun untuk 9 mobil yang sudah diproduksi oleh Hyundai dan telah dijumpai di Indonesia adalah:

  • 2 mobil Hyundai jenis MPV yaitu Hyundai Stargazer dan Staria,
  • 4 jenis mobil SUV yaitu Hyundai Creta, Santa Fe, Palisade dan Kona Electric),
  • 2 mobil jenis Crossover yaitu Hyundai Stargazer X dan Hyundai Creta,
  • 1 jenis mobil Hatchback adalah Hyundai Ioniq 5, dan
  • 1 jenis mobil Sedan yaitu Hyundai Ioniq 6.

Memilih mobil Hyundai dapat memenuhi kebutuhan hidupmu bahkan menaikkan gaya hidup yang juga lebih baik. Dengan membeli dan menggunakan mobil keluaran Hyundai takkan membuat kecewa ataupun rugi. Bahkan, dengan harga yang termurah kisaran 200 juta hingga yang termahal 1,22 Milyar, maka memiliki kualitas terbaik dan unggulan tentu takkan mengurangi keuntungan yang bisa kamu rasakan. Membeli mobil Hyundai tentu saja dapat memilih harga cash dan kredit dengn DP dan cicilan lebih murah.

Berikut ini ketahui pula daftar harga mobil Hyundai untuk bulan Agustus 2024 sekarang ini, diantaranya:

  1. Hyundai Creta kisaran harga Rp 297 – 421 juta
  2. Hyundai Stargazer kisaran harga Rp 249 – 320 juta
  3. Hyundai Stargazer X kisaran harga Rp 335 – 347 juta
  4. Hyundai Palisade dengan harga kisaran Rp 910 – 1,215 Milyar
  5. Hyundai Ioniq 5 berharga kisaran Rp 713 – 902 juta
  6. Hyundai Staria kisaran harga Rp 924 – 1,06 Milyar
  7. Hyundai Ioniq 6 kisaran harga Rp 1,22 Milyar
  8. Hyundai Kona Electric berkisar Rp 499 – 590 juta.

Car Otomotif Hyundai Masih Memiliki 3 Mobil Baru Hingga Akhir 2024

Setelah sebelumnya Hyundai meluncurkan jenis mobil terbaru, All New Kona Electric yaitu pada acara GIIAS (Gaikindo Indonesia International Auto Show, maka setelahnya masih ada sejumlah jenis mobil terbaru Hyundai yang juga akan diluncurkan.

Seorang COO (Chief Operating Officer) PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) yaitu Fransiscus Soerjopranoto memberikan informasi bahwa hingga akhir tahun 2024 ini maka Hyundai masih akan meluncurkan beberapa jenis mobil terbaru yang pastinya Sudah dinantikan para pecinta mobil Hyundai.

Jika sebelumnya pernah dikatakan Car Otomotif Hyundai meluncurkan 6 mobil di tahun 2024 ini maka sudah ada 3 mobil yang diluncurkan dan salah satunya adalah All New Kona Electric sebagai jenis mobil listrik Hyundai dengan kualitas yang sangat canggih. Bahwa mobil ini dirancang dan diproduksi di pabrik Cikarang, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat.

Dengan menghadirkan jenis mobil terbaru maka Hyundai berharap untuk bisa berkomitmen terhadap market yang terus maju dan berkembang, sehingga para pecinta mobil serta customer siapapun yang membutuhkan mobil sesuai kebutuhannya akan tertarik dan membeli produk Hyundai dengan perkembangan Car Otomotif yang terus maju dan didukung dengan teknologi yang semakin canggih, apalagi dengan munculnya jenis mobil listrik sebelumnya memberikan fleksibilitas tinggi bagi para penggunanya.

Untuk beberapa bulan kedepan hingga akhir 2024 tahun ini, maka Hyundai dapat mengeluarkan 3 mobil terbaru yang diproduksi sebagai jenis mobil listrik, mobil Hybrid dan juga mobil konvensional, tentu dengan desain yang menarik maka bikin siapapun penasaran dan menantikannya bukan?

Ketahui pula untuk kisaran harga mobil terbaru Hyundai yang akan diluncurkan pada bulan depan September dan November 2024. Diantaranya untuk jenis mobill yang akan diluncurkan tersebut diperkirakan adalah Hyundai i20 2024, Hyundai Ioniq 5 N, dan Hyundai Seven Concept.


Baca Juga : Informasi Car Otomotif aspek Penting Ketika Memilih Mobil Fleksibilitas Tinggi

By idwnld8

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *